Cara Belanja di IKEA dan Aturan Terbarunya saat Pandemi, Simak!

Arintya - Kamis, 26 Agustus 2021
Cara belanja di IKEA untuk pemula
Cara belanja di IKEA untuk pemula CraigRJD

Untuk belanja online, Kawan Puan bisa langsung menuju laman resminya di ikea.co.id atau aplikasi IKEA.

Melalui laman tersebut, Kawan Puan bisa memilih produk, hingga menjelajahi ide menarik dari berbagai produk rumah tangga.

Selain online, Kawan Puan juga bisa mulai belanja di IKEA secara offline atau datang langsung datang ke lokasi tokonya.

Namun sebelum belanja di IKEA ada beberapa aturan yang perlu Kawan Puan ketahui, yaitu:

- Pembatasan usia

Sesuai dengan instruksi pemerintah, IKEA Indonesia memberlakukan pembatasan umur bagi pengunjung toko.

Pengunjung dengan usia 12–70 tahunlah yang diperbolehkan memasuki kawasan toko IKEA.

Baca Juga: Inspirasi Dekorasi Rumah Playful dan Penuh Warna ala Diana Rikasari

- Reservasi online

Kawan Puan, untuk memastikan jarak aman antar pengunjung, IKEA memberlakukan pembatasan kapasitas pengunjung.

Sumber: IKEA
Penulis:
Editor: Arintya