3. MAX
Nah, rumus excel MAX ini berguna untuk mencari nilai tertinggi dan terbesar dalam data.
Caranya, ketik =MAX(cell pertama:cell terakhir) di kolom sheet.
4. MIN
Bedanya dengan MAX, rumus excel ini berguna untuk menampilkan nilai data terkecil.
Kamu tinggal mengetik =MIN(cell pertama: cell terakhir) dalam kolom sheet.
Baca Juga: Seperti Yu Na Bi di Nevertheless, Ini Pilihan Karier untuk Lulusan Seni
5. COUNT
Kawan Puan, rumus ecxel Count ini bukan untuk mejumlahkan, ya.
Melainkan untuk menghitung banyaknya sel pada range data.
Nah, Kawan Puan, bisa mengetik =COUNT(cell pertama: cell terakhir).