Agar Bisa Menghasilkan Views, Ini 4 Tips Membuat Konten yang Menarik!

Arintha Widya - Senin, 30 Agustus 2021
Ilustrasi tips membuat konten yang menarik
Ilustrasi tips membuat konten yang menarik Technology photo created by tirachardz

Tak melulu berarti plagiasi, kamu bisa membuat konten yang terkait dengan karya dari orang lain, lembaga, atau perusahaan. Misalnya:

- Membuat video atau menulis blog yang me-review produk kecantikan, tulisan, karya seni, dan sebagainya.

Baca Juga: Bisa Untung dengan Monetisasi YouTube, Simak Caranya Berikut Ini!

- Membuat konten mengenai apa yang kamu suka dan tidak suka juga dapat menarik perhatian audiens, terlebih jika mereka punya pandangan sama denganmu.

Selain itu, bisa juga kamu membuat konten tanpa menciptakan hal baru dengan menceritakan dirimu sendiri.

Contohnya, kamu bercerita tentang kegagalan di masa lalu, serta menjelaskan kepada audiens bagaimana kamu bangkit dan memetik pelajaran dari sana.

3. Memanfaatkan merek/nama yang sudah populer

Tips membuat konten yang menarik berikutnya ialah dengan memanfaatkan merek atau nama yang sudah populer.

Dalam hal ini, kamu bisa membuat konten dari film-film box office, serial populer, atau selebriti yang sedang naik daun.

Berikut beberapa contoh ide judul untuk konten yang mengadopsi merek atau nama terkenal:

Sumber: neilpatel.com
Penulis:
Editor: Rizka Rachmania