Jangan Dibiasakan, Ini 5 Cara Ajarkan Anak Tidak Pilih-Pilih Makanan

Ericha Fernanda - Rabu, 1 September 2021
Cara mengajarkan anak agar bisa menikmati semua makanan.
Cara mengajarkan anak agar bisa menikmati semua makanan. NeoPhoto

Anak-anak harus dibuat menikmati makanan mereka dan termasuk makanan penutup yang dapat membuat mereka menantikannya.

Baca Juga: Unik dan Berbeda-beda, Begini Cara Dekorasi Rumah Berdasarkan Zodiak

2. Sajikan Makanan di Piring Kecil

Alasan mengapa orang tua sebaiknya menyajikan makanan di piring yang kecil adalah agar anak tidak merasa terintimidasi oleh ukuran piring besar dan porsi yang disajikan.

Ketika mereka menggunakan piring yang lebih kecil, mereka didorong untuk menyajikan makanan mereka sendiri, yang membantu mereka memilih apa yang ingin mereka makan.

Porsi yang dianggap orang tua sebagai ukuran normal sebenarnya terlalu besar untuk anak.

Maka itu, orang tua harus mengingat hal ini saat mengukur jumlah makanan yang boleh dimakan anak mereka per porsi.

Baca Juga: Begini Cara Melindungi Rumah dari Populasi Kecoak yang Mengganggu

3. Berikan Berbagai Varian Rasa Makanan

Anak-anak mudah bosan dengan makanan yang sama, termasuk tekstur, rasa, dan bentuknya.

Sumber: Bright Side
Penulis:
Editor: Dinia Adrianjara