Hindari 4 Kesalahan Ini sebelum Memutuskan untuk Renovasi Rumah

Dinia Adrianjara - Rabu, 1 September 2021
Kesalahan dalam Merenovasi Rumah
Kesalahan dalam Merenovasi Rumah Sinenkiy

Dengan melakukan ini, kamu dapat mengontrol anggaran yang akan dihabiskan, dan bisa fokus mengerjakan bagian rumah mana yang lebih dulu diprioritaskan.

Baca Juga: Unik dan Berbeda-beda, Begini Cara Dekorasi Rumah Berdasarkan Zodiak

2. Tidak Berpikir Jangka Panjang

Kesalahan penting lainnya yang dilakukan pemilik rumah adalah tidak berpikir jangka panjang.

Beberapa orang buru-buru ingin merenovasi rumah hanya karena keinginan atau karena menemukan desain kekinian yang ingin diterapkan ke rumah.

Sebaiknya hindari mengorbankan fungsi rumah hanya untuk menerapkan desain kekinian yang sebenarnya tidak terlalu diperlukan ya, Kawan Puan.

Jika kamu ingin menghadirkan tampilan baru di rumah, gunakan sesuatu yang alami dan hindari tren desain rumah yang tidak realistis.

Jangan hanya fokus pada tampilannya, tapi juga pertimbangkan bagaimana kehidupan sehari-harimu akan terpengaruh dengan perubahan tersebut.

Baca Juga: Begini Cara Melindungi Rumah dari Populasi Kecoak yang Mengganggu

3. Kesalahan dalam Memilih Kontraktor

Sumber: Roohome
Penulis:
Editor: Dinia Adrianjara