Tampil Lebih Percaya Diri dengan Potongan Rambut Khusus untuk Rambut Rontok Ini!

Dian Fitriani N - Minggu, 5 September 2021
Potongan rambut untuk rambut rontok.
Potongan rambut untuk rambut rontok. iStockphoto/itakayuki

2. Pixie cut

Jika Kawan Puan tak biasa dengan potongan bob, maka potongan pixie ini dapat dijadikan alternatif. 

Potongan ini memiliki ciri khas pendek di bagian belakang dan sisi kepala depan membelah di bagian atas.

Potongan pixie bahkan terlihat bagus pada rambut keriting lo Kawan Puan.

Styling pada potongan pixie adalah membuat bagian samping dan menyisir rambut untuk menambah volume lebih banyak.

Baca Juga: Sering Mengalami Rambut Rontok? Jangan-Jangan Ini Penyebabnya

3. Side part

Selanjutnya potongan rambut untuk rambut rontok berikutnya ialah side part atau belah samping.

Belah samping merupakan gaya rambut yang paling disukai oleh setiap perempuan.

Selain itu, potongan belah samping ternyata mampu meningkatkan aliran darah, nutrisi, dan oksigen ke kulit kepala dan rambut.

Rambut yang tersapu ke arah samping kiri dan kanan akan memberi kesan rambut tebal.

Sumber: The Health Site,Naturally Curly,Capillus
Penulis:
Editor: Arintya


REKOMENDASI HARI INI

6 Bahan Alami untuk Membantu Mengatasi Masalah Biang Keringat