Perjalanan Karier Atlet Badminton Leani Ratri Oktila, Berprestasi di Tengah Keterbatasan

Arintha Widya - Minggu, 5 September 2021
Leani Ratri Oktila atlet badminton di Paralimpiade Tokyo 2020 dari Indonesia
Leani Ratri Oktila atlet badminton di Paralimpiade Tokyo 2020 dari Indonesia Instagram @oktila_lr

 

Selain itu, apa saja prestasi Ratri? Berikut daftar perolehan medali yang pernah diraih hingga tahun 2021:

1. Kejuaraan Dunia BWF

  • Meraih 1 medali emas, 1 medali perak, dan 1 perunggu dari tiga kelas (tunggal, ganda putri, ganda campuran) di Korea Selatan tahun 2017
  • Meraih 2 emas dan 1 perak di Kejuaraaan Dunia BWF Swiss 2019

2. Asian Paragames

  • 1 medali emas, perak, dan perunggu di Incheon 2014
  • 2 emas dan 1 perak di Jakarta 2018

3. ASEAN Paragames

  • 3 medali emas di ASEAN Paragames Singapura 2015
  • 3 medali emas di Kuala Lumpur 2017

4. Turnamen Bulu Tangkis Internasional

  • Parabadminton Internasional 2014-2016 (Indonesia): 7 emas, 2 perak
  • Parabadminton Internasional 2017-2018 (Thailand): 5 emas
  • Parabadminton Internasional 2018 (Australia): 3 emas, 1 perak
  • Parabadminton Internasional 2019 (Dubai): 5 emas, 2 perak
  • Parabadminton Internasional 2019 (Kanada): 6 emas
  • Parabadminton Internasional 2020 (Brasil): 2 emas, 1 perak

Baca Juga: Kiprah Rahadewi Neta, Wasit Perempuan Indonesia Pertama di Paralimpiade

Atlet Paralimpiade yang satu ini hebat, ya, Kawan Puan? Semoga kisahnya menginspirasimu untuk tidak menyerah di tengah keterbatasan, ya.

(*)

Sumber: tribunnews
Penulis:
Editor: Rizka Rachmania


REKOMENDASI HARI INI

6 Bahan Alami untuk Membantu Mengatasi Masalah Biang Keringat