2. Kalimat mengakui kesalahan
Mengakui kesalahanmu sendiri akan membantu anak melakukan hal yang sama.
Maka jangan malu untuk mengakui kesalahanmu pada anak.
Mengakui kesalahan juga akan menumbuhkan pengertian pada anak jika kesalahan adalah hal yang tidak dapat dihindari dalam hidup.
3. Kalimat penuh rasa sayang
Ungkapan sayang tidak hanya Kawan Puan tunjukan pada pasangan tetapi juga perlu didengar oleh anak-anak.
Jika Kawan Puan kerap mengekspresikan rasa sayang dengan kata-kata, sangat memungkinkan jika anak akan meniru perilaku ini.
Ini juga dapat melatih anak untuk mengungkapkan sesuatu yang sedang mereka rasakan.
4. Kalimat tidak menyalahkan anak