Punya Banyak Manfaat, Ini 5 Alasan Mengapa Wajib Punya Concealer

Citra Narada Putri - Jumat, 17 September 2021
Hanya dengan menggunakan concealer saja bisa menghasilkan riasan yang maksimal.
Hanya dengan menggunakan concealer saja bisa menghasilkan riasan yang maksimal. BLP Beauty

5. Digunakan sesuai kreativitas

Selain nyaman digunakan untuk kegiatan sehari-hari, concealer juga dapat membantumu untuk tampil dengan riasan wajah yang lebih all-out. 

Concealer bisa kamu build hingga menjadi full coverage untuk kamu yang sedang ingin tampil glamor.

Jika Kawan Puan ingin memaksimalkan tampilan eyeshadow, gunakan concealer pada kelopak mata sebelum mengaplikasikan eyeshadow.

Teknik ini akan membuat warna riasan terlihat lebih menonjol.

Kamu juga dapat mengaplikasikan concealer di bagian tengah bibir untuk memberikan efek plumping dan merapikan area bibir saat memakai warna lipstik bold dengan menggunakan detail brush untuk mengaplikasikan concealer.

Bagi yang ingin memudarkan rona kemerahan karena jerawat meradang maupun kulit terbakar, kamu bisa menggunakan concealer berwarna hijau sesuai kreativitas. 

(*)

Baca Juga: 5 Rekomendasi Concealer Terbaik untuk Kamu Pemilik Kulit Berminyak



REKOMENDASI HARI INI

3 Tips Manfaatkan Uang Pesangon PHK Jadi Modal untuk Wirausaha