Beredar Kabar Tukul Arwana Pendarahan Otak karena Vaksin Covid-19, Dokter Beri Penjelasan

Maharani Kusuma Daruwati - Sabtu, 25 September 2021
Tukul Arwana usai divaksin
Tukul Arwana usai divaksin Instagram

Meski belum dapat berkomunikasi, namun putra Tukul, Ega menyebut bahwa progres kesehatan Tukul tampak positif.

"Kalau dari dokter tadi sangat positif ya, progresnya karena perbedaan dari dateng dan sekarang beda," tutur Ega.

"Tapi sudah menunjukan progres yang positif, sudah mulai respon, sudah mulai menggerakan tangan kaki, saat ini mungkin butuh istirahat intensif, keterangan dokter seperti itu," jelasnya.

Baca Juga: Kondisi Terkini Tukul Arwana usai Operasi Pendarahan Otak, Berawal dari Mengeluh Pusing

Kini Tukul masih menjalani perawatan dan menunggu untuk tindakan pengobatan lebih lanjut.

"Masih dalam perawatan sih, info terakhir setelah penindakan ini menunggu pembengkakan di kepala kan setelah dilakukan operasi, mereda abis itu pemulihan," tutupnya.

(*)

 



REKOMENDASI HARI INI

Ada Budi Pekerti, Ini 3 Film Indonesia Populer yang Bertema Guru