Parapuan.co - Kualitas tidur yang baik menentukan banyak hal dalam keseharian kita lo Kawan Puan
Pasalnya kualitas tidur yang baik bisa membantu tubuh dalam memulihkan energi, serta menjaga kesehatan fisik dan mental.
Sebaliknya, jika Kawan Puan memiliki kualitas tidur yang buruk maka aktivitas sehari-hari kawan Puan bisa terganggu, seperti sulit fokus dan menjadi kurang produktif saat bekerja.
Baca Juga: Rahasia Cantik dan Tips Awet Muda Nikita Willy: Tidur Pukul 10 Malam
Tanpa disadari, selain stres ternyata ada kebiasaan sehari-hari yang dapat mengganggu kualitas tidurmu.
Kebiasaan tersebut pada akhirnya membuat malam Kawan Puan menjadi tidak nyaman.
Kamu akan gelisah saat kamu menjelang tidur, bahkan insomnia jika dibarengi dengan aktivitas lain seperti bermain gadget atau berpikir hal-hal yang berat sebelum tidur.
Lantas, apa saja kebiasaan yang bisa mengganggu kualitas tidur tersebut?
Melansir dari Bright Side, berikut kebiasaan sehari-hari yang ternyata bisa mengganggu kualitas tidurmu.
1. Langsung ke tempat tidur