4 Rekomendasi Aplikasi Catatan Keuangan UMKM, Ada Buku Warung

Arintha Widya - Rabu, 29 September 2021
Rekomendasi aplikasi pencatatan keuangan yang praktis
Rekomendasi aplikasi pencatatan keuangan yang praktis Fitri Gusniawati / Parapuan

4. Moodah

Rekomendasi aplikasi pencatatan keuangan UMKM lainnya ialah Moodah yang juga memiliki sejumlah kelebihan.

Antara lain, dapat mencatat segala jenis transaksi pemasukan dan pengeluaran bagi pelaku UMKM.

Terdapat pula fitur pencatatan keuangan harian hingga bulanan secara instan dan gampang.

Bahkan, aplikasi ini mempunyai fitur pengelolaan utang dan piutang antara pelaku UMKM dengan pelanggan maupun investor.

Di antara keempat aplikasi pencatatan keuangan UMKM di atas, kamu bisa memilih satu yang paling sesuai dengan usahamu.

Semua aplikasi dijamin aman dan gratis, serta fleksibel karena penggunaannya melalui ponsel.

Selamat mencoba! (*)

Sumber: Berbagai Sumber
Penulis:
Editor: Tentry Yudvi Dian Utami


REKOMENDASI HARI INI

Atasi Limbah Tekstil, Jalin Dibantu EcoTouch Kumpulkan Pakaian Bekas Karyawan