Tak Punya Banyak Waktu di Yogyakarta? Ini Itinerary Wisata 1 Hari di Kaliurang

Anna Maria Anggita - Rabu, 13 Oktober 2021
Itinerary wisata satu hari di Kaliurang kalau tidak punya banyak waktu di Yogyakarta.
Itinerary wisata satu hari di Kaliurang kalau tidak punya banyak waktu di Yogyakarta. Reezky Pradata

4. Berkemah di Nawang Jagad

Kawan Puan, meski kamu hanya punya waktu satu hari di Yogykarta, tempat wisata lain yang sebaiknya kamu hampiri adalah Nawang Jagad.

Letaknya tidak jauh dari Ullen Sentalu Museum, hanya butuh waktu 5 menit saja.

Nawang Jagad merupakan tempat perkemahan yang letaknya di Padukuhan Kaliurang barat, Hargobinangun, Pakem, Sleman, Yogyakarta.

Di tempat perkemahan ini akan tersedia berbagai fasilitas camping.

Selain camping, di tempat ini Kawan Puan akan melihat hijaunya pemandangan alam, bahkan kamu juga bisa meihat lava pijar di malam hari.

Baca Juga: Catat! Ini 6 Sektor Pariwisata yang Wajib Menggunakan Peduli Lindungi

Sungguh menarik ya, Kawan Puan! Tentunya itinerary di atas bisa kamu jadikan rekomendasi wisata ketika berkunjung ke Yogyakarta. (*)

Sumber: Kompas.com
Penulis:
Editor: Rizka Rachmania


REKOMENDASI HARI INI

6 Bahan Alami untuk Membantu Mengatasi Masalah Biang Keringat