Parapuan.co - Sungguh suatu hal baik melihat akhir-akhir ini sudah banyak orang yang menyadari pentingnya work life balance.
Work life balance adalah saat dimana waktumu untuk bekerja dan menikmati kehidupan seimbang.
Kamu tidak hanya fokus untuk bekerja, tapi juga menikmati hidup dengan istirahat maupun bersosialisasi.
Sebab apapun karier yang kamu tekuni, membangun batas antara karier dan kehidupan pribadi di luar pekerjaan merupakan hal penting.
Baca Juga: Burnout Bisa Pengaruhi Kualitas Kerja, Begini 6 Cara Mengatasinya
Menerapkan work life balance akan memberikan kamu kehidupan yang lebih produktif serta membahagiakan.
Jangan kira, dengan kerja terus-menerus akan membuatmu produktif dan menyelesaikan lebih banyak tugas.
Hal tersebut sebaliknya justru mengantarkanmu pada kondisi burnout atau kelelahan akibat bekerja.
Melansir Reed.co.uk, yuk, simak sederet alasan mengapa work life balance sangat penting dan patut diterapkan oleh siapapun.
1. Memiliki lebih banyak waktu untuk bersosialisasi