Simak 5 Warna yang Direkomendasikan untuk Kabinet di Dapur Rumah

Saras Bening Sumunarsih - Senin, 18 Oktober 2021
Rekomendasi warna kabinet di dapur
Rekomendasi warna kabinet di dapur Freepik

Navy

"Navy merupakan warna klasik untuk kabinet di dapur yang tidak akan pernah ketinggalan zaman. Ini sangat cocok jika dipadukan dengan logam berwarna hangat seperti kuningan dan tembaga," ucap Rebecca Langman, seorang desainer interior dan pemilik Revision Custom Home Design.

Warna navy yang cenderung lebih gelap merupakan salah satu warna klasik yang banyak dijadikan pilihan.

Meskipun klasik, warna ini tidak pernah membuat kabinet di dapurmu terkesan kuno dan ketinggalan zaman.

Terlebih jika dipadukan dengan tembaga.

Sage Green

Warna sage green atau hijau sage adalah warna yang indah untuk lemari kabinet di dapur.

Menurut Jessica Salomone, seorang desainer interior di Lotus and Lilac Design Studio warna ini adalah pilihan yang tepat untuk berbagai desain rumah.

"Ini adalah warna cantik yang sempurna untuk berbagai selera dekorasi dari gaya rumah tradisional hingga modern," ungkapnya.

Sage green juga menjadi warna yang populer untuk diberikan di ruang dapur.

Baca Juga: 4 Tips Alami Usir Lalat Tanpa Pestisida di Rumah, Pakai Bahan Dapur!

Sumber: The Spruce
Penulis:
Editor: Linda Fitria


REKOMENDASI HARI INI

Ada Budi Pekerti, Ini 3 Film Indonesia Populer yang Bertema Guru