Ini Dia Daftar Nominasi Anugerah Musik Indonesia atau AMI Awards 2021

Firdhayanti - Selasa, 19 Oktober 2021
AMI Awards, penghargaan musik prestisius di Tanah Air merilis daftar lengkap nominasinya untuk tahun ini.
AMI Awards, penghargaan musik prestisius di Tanah Air merilis daftar lengkap nominasinya untuk tahun ini. Kompas.com

VIDEO MUSIK TERBAIK

- Adriano Rudiman – I Just Couldn’t Save You Tonight (Ardhito Pramono, Aurelie)

- Anton Ismael – Don’t Touch Me (Marion Jola, Danilla, Ramengvrl)

- Gilbert March – Tunjukkan (Raisa, Afgan)

- Ivan Saputra Alam – Home (Rendy Pandugo)

- Jhan Saputra – Deru Debu (Ita Purnamasari, Zoe Jireh, Dwiki Dharmawan)

- Motionbeast – Il Sogno (Isyana Sarasvati)

 - Tompi – Selamat Jalan Kekasihku (Andien)

 

BIDANG UMUM

 

PENDATANG BARU TERBAIK TERBAIK

- Anneth – Mungkin Hari Ini Esok Atau Nanti

- Dere – Kota

- Kaleb J – It’s Only Me

- Misellia – Akhir Tak Bahagia

- Novia Bachmid – Ingin Jatuh Cinta

- Nuca – Kagum

- Raissa Anggiani – Losing Us

 

Baca Juga: Berat Badan Turun Drastis, Adele Olahraga untuk Redakan Kecemasan 

 

ALBUM TERBAIK TERBAIK

- 99 – Marcello Tahitoe

- ArTi Untuk Cinta – Arsy Widianto, Tiara Andini

- It’s Personal – Raisa

- See You Someday – Rendy Pandugo

- Semar & Pasukan Monyet – Ardhito Pramono

- Solipism 0.2 – Pamungkas

 

KARYA PRODUKSI TERBAIK

- Bahasa Kalbu – Raisa, Andi Rianto

- Belum Siap Kehilangan – Stevan Pasaribu

- Cuek – Rizky Febian

- I Just Couldn’t Save You Tonight – Ardhito Pramono, Aurelie

- Mungkin Hari Ini Esok Atau Nanti – Anneth

- Unlock The Key – Isyana Sarasvati

(*)

Sumber: Ami-awards.com
Penulis:
Editor: Rizka Rachmania


REKOMENDASI HARI INI

6 Bahan Alami untuk Membantu Mengatasi Masalah Biang Keringat