Rekomendasi Skincare Viral di TikTok dengan Kandungan Saffron

Ratu Monita - Rabu, 20 Oktober 2021
Produk skincare viral di TikTok dengan kandungan saffron
Produk skincare viral di TikTok dengan kandungan saffron Freepik

4. YSL OR Rouge Eye Cream

Skincare viral di TikTok : YSL OR Rouge Eye Cream
Skincare viral di TikTok : YSL OR Rouge Eye Cream Amazon

Krim mata YSL OR Rouge Eye Cream diformulasikan untuk mengatasi segala permasalahan di sekitar area mata, mulai dari kerutan, garis halus, mata panda, hingga kantung mata.

Kandungan utama krim mata ini salah satunya adalah extract bunga saffron yang mengandung vitamin A dan C, juga antibakteri alami.

Sehingga menjadikan produk ini mampu memperbaiki permasalahan kulit wajah.

Mulai dari seperti kerutan, dehidrasi atau kering, flex, kulit kusam, kehilangan kekenyalan, hingga ketidakmerataan warna kulit.

 

5. Glosa Skin Brightening Face Mist Toner with Saffron

Skincare viral di TikTok : Glosa Skin Brightening Face Mist Toner with Saffron
Skincare viral di TikTok : Glosa Skin Brightening Face Mist Toner with Saffron Shopee

Face mist satu ini diklaim mampu menghilangkan bruntusan, mematikan jerawat, memudarkan bekas jerawat, mencegah penuaan dini, membuat wajah glowing, dan bisa digunakan sebagai base makeup.

Tak hanya itu, Glosa Skin Brightening Face Mist Toner with Saffron juga dapat mencegah penuaan dini, digunakan sebagai pelembap, dan digunakan apabila ada iritasi kulit.

Baca Juga: 5 Kandungan Skincare yang Perlu Dihindari Ibu Hamil, Retinoid Salah Satunya

Menariknya, produk satu ini juga bisa digunakan sebagai toner wajah juga lho, Kawan Puan.

Jadi, dari deretan produk skincare viral di TikTok ini, mana yang menjadi andalan Kawan Puan? (*)

Penulis:
Editor: Rizka Rachmania


REKOMENDASI HARI INI

3 Tips Manfaatkan Uang Pesangon PHK Jadi Modal untuk Wirausaha