2. Smart beds bisa menjadi pilihan
Saat ini telah muncul inovasi baru terkait kasur untuk penderita osteoporis salah satunya smart beds.
Tempat tidur yang menggunakan teknologi smart beds dapat membantu menyesuaikan posisi tidur, membaca suhu tubuh, bahkan dapat memantau gerakan dan pernapasan.
Sehingga ini dapat membantu penderitan osteoporis mendapatkan kenyamanan tidurnya.
Penggunaan smart beds juga dapat mencegah ketegangan dan rasa sakit tambahan bagi penderita osteoporis.
Baca Juga: Perhatikan Penyebab Nyeri Punggung, Bisa Karena Tempat Tidur