Itinerary Liburan sambil Belajar di Yogyakarta 1 Hari, Benteng Vredeburg hingga Malioboro

Anna Maria Anggita - Kamis, 21 Oktober 2021
Itinerary liburan 1 hari di Yogyakarta, wisata sambil belajar sejarah
Itinerary liburan 1 hari di Yogyakarta, wisata sambil belajar sejarah tribunnews.wiki

4. Jalan-jalan ke Malioboro

Kawan Puan, tak akan lengkap rasanya kalau jalan-jalan ke Yogyakarta tapi tidak mampir ke Malioboro.

Pasalnya, berjalan-jalan di sepanjang Jalan Malioboro menjadi penutup wisata satu hari yang sempurna.

Dalam sejarahnya, Jalan Malioboro dibangun bertepatan dengan pendirian Keraton Yogyakarta.

Di sana kamu tidak hanya sekadar berjalan-jalan, tapi akan menemukan berbagai pedagang mulai dari kain, baju tidur, dan oleh-oleh.

Bahkan di sana Kawan Puan juga bisa menaiki kereta kuda.

Baca Juga: Masih Autentik, Ini 5 Pesona Kampung Budaya Betawi Setu Babakan

Kawan Puan yang mau wisata satu hari di Yogyakarta jangan lupa protokol kesehatan, ya. 

Tetap pakai masker, jaga jarak, dan juga jaga kebersihan diri sepulangnya dari tempat wisata. (*)

 

Sumber: Kompas.com
Penulis:
Editor: Rizka Rachmania


REKOMENDASI HARI INI

Tips Switch Career buat Perempuan: 2 Langkah Memulai Jalur Karier Baru