Waspada! Ini Dampak Jangka Panjang Bullying pada Korban dan Pelaku

Ericha Fernanda - Sabtu, 23 Oktober 2021
Dampak bullying bagi korban dan pelaku
Dampak bullying bagi korban dan pelaku PeopleImages

Efek jangka panjang bagi pelaku, termasuk:

 

• Kinerja atau produktivitas bekerja yang buruk
• Kesulitan mempertahankan hubungan sosial
• Peningkatan risiko penyalahgunaan zat
• Risiko pelecehan pasangan atau anak
• Risiko perilaku antisosial
• Mudah menyakiti hati orang lain

Baca Juga: 5 Cara Atasi Stres dalam 15 Menit Menurut Ahli, Salah Satunya Nonton Video Kucing

Biasanya, pelaku ujaran kebencian melimpahkan penindasannya dengan kata-kata di media sosial untuk membuat orang lain merasakan apa yang ia rasakan.

Mereka merasa dunia tidak adil baginya, sehingga melampiaskan amarah kepada orang lain sebagai koping atau cara mengelola stres baginya.

Jika dibiarkan saja tanpa kesadaran untuk menahan emosi, pelaku ujaran kebencian akan semakin meningkatkan risiko negatif terhadapnya.

Untuk itu, mengetahui cara mengelola stres yang baik dan berkonsultasi dengan psikolog untuk mengetahui solusi terbaik agar tidak mudah memberikan ujaran kebencian bisa dilakukan. (*)

 

Sumber: Psycom
Penulis:
Editor: Aulia Firafiroh


REKOMENDASI HARI INI

Borong Perlengkapan Ibu dan Bayi di Waktunya IMBEX Berd15kon!