3. Jokowi Minta Tes PCR Jadi Rp300 Ribu, Ini Respons dari Kemenkes
Kawan Puan, kamu pastinya sudah tahu ya, bahwa saat ini tes PCR jadi salah satu perjalanan, yakni dengan menggunakan pesawat.
Penumpang yang akan bepergian dengan menggunakan pesawat wajib tes PCR untuk memastikan dirinya sehat dan tidak sedang sakit Covid-19.
Namun begitu, harga tes PCR saat ini dirasa sangat mahal.
Oleh karenanya, masyarakat mengeluhkan harga tersebut dan meminta untuk diturunkan agar lebih murah.
Baca Juga: Ria Ricis Tak Sengaja Bocorkan Waktu Pernikahannya dengan Teuku Ryan
Menanggapi hal tersebut, Presiden Joko Widodo (Jokowi) menginstruksikan untuk menurunkan harga tes PCR.
Jokowi meminta harga tes PCR jadi Rp300 ribu saja.
Kementerian Kesehatan (Kemenkes) pun memberikan respons terkait instruksi penurunan harga tes PCR atau polymerase chain reaction ini.
Juru Bicara Vaksinasi Covid-19 dari Kemenkes, Siti Nadia Tarmizi, mengatakan, saat ini tengah dilakukan kajian terkait batas harga PCR dengan berbagai pihak.
(*)