Bagaimana Cara Menetapkan Batasan di Masa PDKT? Simak 5 Tips Ini

Ericha Fernanda - Senin, 1 November 2021
Tips menetapkan batasan di masa PDKT
Tips menetapkan batasan di masa PDKT kokouu

4. Saling mendengarkan

Jika kasusnya si dia mendekatimu terlebih dahulu, bukan berarti kamu adalah dunia yang ia kejar dan bebas untuk memutuskan sesuatu.

Hormatilah dia dan saling mendengarkan apa maksud dari tujuannya mendekatimu, apakah berteman atau berkencan.

Jangan meremehkannya, sesekali berdiskusilah dengan sesuatu yang serius untuk saling mengenal satu dan lainnya.

Baca Juga: Jangan Buru-Buru, Ini 7 Tanda Kamu Belum Siap Menikah!

5. Jadilah baik untuk diri sendiri

Sadarilah bahwa dengan mencoba menetapkan batasan di masa PDKT, kamu melindungi diri sendiri, dan itu hal yang baik.

Berbicara untuk diri sendiri seharusnya tidak membuatmu merasa buruk, dan jika orang lain membuatmu merasa seperti ini, mereka tidak pantas berkencan denganmu.

Masa PDKT seharusnya tidak merasa tertekan dalam menjalin hubungan, namun mengalir dengan jalan masing-masing untuk bertemu tujuan apakah hubungan ini bisa lanjut atau tidak.

(*)

Sumber: Brides
Penulis:
Editor: Dinia Adrianjara


REKOMENDASI HARI INI

Atasi Limbah Tekstil, Jalin Dibantu EcoTouch Kumpulkan Pakaian Bekas Karyawan