Pertamina Buka Lowongan Kerja BUMN, Cek Posisi dan Persyaratannya

Putri Mayla - Sabtu, 6 November 2021
Lowongan kerja BUMN Pertamina Group melalui Program Experienced Hire 2021.
Lowongan kerja BUMN Pertamina Group melalui Program Experienced Hire 2021. Edwin Tan
 
 
 
View this post on Instagram
 
 
 

A post shared by PT Pertamina (Persero) (@pertamina)

 

3. Jr Engineer Process (Jakarta)

Posisi ini memiliki tugas berkaitan dengan pembuatan BEDP, study activity, FEED, Pra Feasibility Study (FS) dan FS; melakukan perencanaan dan kegiatan Post Project Evaluation/Post Mortem Project, penyusunan Technical Scope of Work (SOW), dan Approval Manufacturer List (AML) terkait aspek proses.

Persyaratan:

- Berkewarganegaraan Indonesia;

- Memiliki pengalaman kerja minimal 5 tahun dengan pengalaman yang relevan;

- Memiliki background pendidikan yang sesuai dengan IPK minimal 2.75 dari skala 4;

- Bersedia ditempatkan di seluruh wilayah operasi PT Kilang Pertamina Internasional;

- Pendidikan minimal S1/setara, dari jurusan Teknik Kimia.

Baca Juga: Lowongan Kerja BUMN Bank BTN Posisi Teller Service Staff, Berminat?

4. Sr Officer HSSE (Balongan)

Posisi ini memiliki tugas memonitor, mengoordinasikan aspek Health, Safety, & Environment (HSE) ISBL.

Hal ini dalam rangka penyusunan: Develop-Analisis Mengenai Dampak Lingkungan (AMDAL), Analisis Dampak Lalu Lintas (ANDALALIN), Detail Engineering Design (DED), Pre Commissioning, Commissioning, Pre Start Up Safety Review (PSSR), Start Up project terkait.

Persyaratan:

- Berkewarganegaraan Indonesia;

- Memiliki pengalaman kerja minimal 5 tahun dengan pengalaman yang relevan;

- Memiliki background pendidikan yang sesuai dengan IPK minimal 2.75 dari skala 4;

- Bersedia ditempatkan di seluruh wilayah operasi PT Kilang Pertamina Internasional;

- Minimal S1/setara, dari jurusan Teknik (semua jurusan).

Pendaftaran lowongan kerja ini dibuka mulai tanggal 5 sampai dengan 10 November 2021.

Selanjutnya, pendaftaran dan posisi lowongan kerja BUMN di PT Kilang Pertamina Internasional lainnya yang dapat diakses melalui tautan berikut.

(*)

Sumber: Pertamina
Penulis:
Editor: Rizka Rachmania


REKOMENDASI HARI INI

960 Ribu Pelajar-Mahasiswa Terlibat Judi Online, Ini Tips Cegah Judol pada Remaja