Buka Peluang Bisnis NFT, Agensi BTS Terancam Diboikot Para Penggemar

Alessandra Langit - Minggu, 7 November 2021
Agensi BTS dikritik penggemar karena rencana bisnis NFT
Agensi BTS dikritik penggemar karena rencana bisnis NFT Twitter Big Hit Music

Pasalnya, BTS dan ARMY selama bertahun-tahun telah menjadi aktivis penghijauan yang terkenal dengan berbagai proyek penanaman pohon.

Maka, keputusan HYBE dinilai sangat melenceng dari nilai yang ditanamkan boyband BTS kepada penggemar mereka.

NFT sendiri telah menjadi polemik di berbagai bidang, mulai dari seni hingga bisnis.

Baca Juga: Setelah Eternals, Lagu BTS Bakal Jadi Soundtrack Film Animasi Sing 2

Dampak lingkungan terbesar yang dapat disebabkan oleh NFT adalah jejak karbon yang tinggi dan dapat merusak iklim.

Sampai saat ini, pihak perusahaan HYBE belum memberikan keterangan lebih lanjut terkait keputusan bisnisnya. (*)

Sumber: NME.com
Penulis:
Editor: Aghnia Hilya Nizarisda


REKOMENDASI HARI INI

Restoran Mewah Ini Tawarkan Warisan Kuliner Khas Indonesia Timur