Simak! 3 Tips Mengemas Gyoza agar Siap Dijual dan Bisa Tahan Lama

Anna Maria Anggita - Jumat, 12 November 2021
Tips mengemas gyoza agar siap dijual.
Tips mengemas gyoza agar siap dijual. Jaturapat Fungkajorn

 

2. Kemas gyoza di thinwall

Usahakan untuk mengemas gyoza di wadah tertutup yang digunakan menyimpan frozen food.

Felicia mengaku saat awal berjualan gyoza, ia menggunakan wadah tertutup yang berwarna bening alis thinwall.

Tapi sekarang ia menggunakan plasik vakum.

"Dulu, awal-awal banget saya pakai thinwall. Setelah research lagi, kita pakai plastik vakum," katanya.

Baca Juga: Ikuti 3 Tips Memasak Lodeh Ini agar Santan Tidak Pecah, Mudah Lho!

3. Mengemas di plastik vakum

Memang dulunya Felicia menggunakan thinwall, namun seiring berjalannya waktu ia menggunakan plastik vakum.

Menurutnya penggunaan plastik vakum itu lebih praktis dan ringkas saat dibawa kemana-mana.

Nah, jika kamu ingin mengikuti tips dari Felicia, pastikan penggunaan plastik vakum itu yang berwarna bening, ya.

Wah, tips dari Felicia untuk mengemas gyoza ini sangat bermanfaat ya, Kawan Puan.

Jadi apakah kamu tertarik untuk berjualan gyoza? (*)

Sumber: Kompas.com
Penulis:
Editor: Rizka Rachmania


REKOMENDASI HARI INI

Kampanye Akbar, Paslon Frederick-Nanang: Kami Sedikit Bicara, Banyak Bekerja