5 Tips Membangun Inner Strength Anak di Masa Tumbuh Kembang

Ericha Fernanda - Sabtu, 13 November 2021
Tips membangun kekuatan batin bagi anak
Tips membangun kekuatan batin bagi anak filadendron

4. Peduli dengan orang lain

Ajarkan empati pada anak sedari dini agar mampu mengenal dan menghargai perasaan orang lain.

Bantu anak saat mengalami kesulitan, cobalah memberikan opsi penanganan masalah agar mereka bisa menjadikannya sebagai acuan.

Biasakan anak berbagi kepada sesama, misalnya sedekah, memberikan kado ulang tahun, atau donasi mainan.

Baca Juga: 5 Masalah Perilaku Anak yang Tidak Bisa Diabaikan dan Cara Mengatasinya

5. Ajarkan etika dan kontrol diri

Buatlah aturan dengan alasan yang masuk akal, kemudian jelaskan pada anak terkait evaluasi dan konsekuensinya.

Pastikan menerapkan teknik disiplin yang positif tanpa kekerasan yang sesuai dengan etika dan nilai keluarga.

Ajarkan kontrol diri, misalnya saat mengalami konflik, marah, atau stres agar tidak mengumpat atau bersikap buruk terhadap orang lain.

(*)

Sumber: University of Michigan Health
Penulis:
Editor: Dinia Adrianjara


REKOMENDASI HARI INI

960 Ribu Pelajar-Mahasiswa Terlibat Judi Online, Ini Tips Cegah Judol pada Remaja