Setelah Menikah, Ini 5 Topik Serius yang Perlu Dibahas Bareng Pasangan

Ericha Fernanda - Minggu, 14 November 2021
Obrolan serius dalam pernikahan
Obrolan serius dalam pernikahan Prostock-Studio

4. Finansial

Bahas tentang mengelola keuangan keluarga, baik untuk keluarga inti atau perlu berbagi dengan orang tua.

Komunikasikan tentang rencana keuangan masa depan, termasuk dana darurat, dana pendidikan, dan dana pensiun.

Buat kesepakatan jika harus ada pemasukan tambahan atau pengurangan mendadak agar aliran uang tetap terjaga.

Baca Juga: Relationship Green Flags: 7 Tanda Hubungan Sehat dan Minim Konflik

5. Kebiasaan dan Gaya Hidup

Komunikasikan secara jujur dan terbuka tentang kebiasaan dan sudut pandang masing-masing meski berbeda.

Buatlah kesepakatan untuk saling menghormati dan mendengarkan terkait hal yang disukai maupun tidak disukai.

Bicarakan gaya hidup yang ingin ditanamkan pada anak-anak, serta saling berkompromi untuk keberlangsungan hubungan yang lebih baik.

(*)

Sumber: Verywell Mind
Penulis:
Editor: Dinia Adrianjara


REKOMENDASI HARI INI

Kampanye Akbar, Paslon Frederick-Nanang: Kami Sedikit Bicara, Banyak Bekerja