2) Alasan JHT BPJS Ketenagakerjaan Bisa Dicairkan Setelah 1 Bulan Resign
BPJS Ketenagakerjaan tidak bisa dicairkan begitu saja meski seseorang sudah berhenti bekerja.
Ini karena kepesertaan BPJS Ketenagakerjaan seseorang tidak bisa langsung nonaktif setelah resign atau terkena PHK.
Biasanya, peserta BPJS Ketenagakerjaan mesti menunggu sekita satu bulan dulu untuk mencairkan saldo yang dimiliki.
Mengapa demikian? Di bawah ini alasan saldo BPJS Ketenagakerjaan baru dapat dicairkan setidaknya satu bulan setelah berhenti bekerja!
3) Mudah! Begini Caranya Mengajukan Shopee Pinjam untuk Pelaku UMKM
Sekarang marak adanya pinjaman online ilegal (pinjol ilegal). Sebab itu, kamu perlu memilih pinjol aman dan legal, terutama untuk modal usaha. Nah, kamu bisa mencoba Shopee Pinjam untuk penjual, lho.
E-commerce ini tak hanya memberikan pinjaman untuk pembeli saja, tetapi juga penjual.
Dilansir dari laman Shopee, pinjaman tunai Shopee ini tapi hanya diberikan untuk penjual terpilih saja.
Pinjaman tunai ini disesiakan oleh PT Lentera Dana Nusantara dengan tenor 3 dan 6 bulan.
Lalu, apa saja kelebihan Shopee Pinjam untuk penjual ini?
(*)