Kekerasan pada Perempuan Secara Domestik dapat Berdampak pada Anak-anak

Putri Mayla - Jumat, 19 November 2021
Kekerasan pada perempuan yang terjadi dalam ranah domestik juga dapat berdampak pada anak-anak dan remaja.
Kekerasan pada perempuan yang terjadi dalam ranah domestik juga dapat berdampak pada anak-anak dan remaja. Todorov

Parapuan.co - Kekerasan pada perempuan yang terjadi secara domestik juga dapat berdampak pada orang-orang terdekat.

Terutama, anak-anak dan remaja yang melihat kekerasan domestik yang terjadi.

Sehingga, layanan kekerasan dalam rumah tangga perlu menawarkan dukungan emosional dan praktik khusus untuk anak-anak dan remaja.

Terutama bagi mereka yang terkena dampak kekerasan dalam rumah tangga.

Pasalnya, anak-anak dan remaja dapat mengalami dampak secara emosional yang tidak terlihat secara fisik.

Baca Juga: Gejala Seseorang Mengalami Kekerasan pada Perempuan secara Emosional

Kekerasan pada perempuan yang terjadi secara domestik dapat berefek secara emosional dan fisik.

Lebih lanjut lagi, efek yang dialami anak-anak dan remaja ini dapat mempengaruhi pertumbuhan mereka.

Parahnya, efek tersebut dapat bertahan dalam jangka pendek dan panjang.

Lantas, apa saja efek yang bisa dirasakan anak-anak dan remaja?

Untuk lebih lengkapnya, berikut efek kejahatan terhadap perempuan yang terjadi dalam ranah domestik. 

Sumber: Womensaid
Penulis:
Editor: Aulia Firafiroh


REKOMENDASI HARI INI

Menakar Kesetiaan Laki-Laki dalam Poligami, Bisakah Mewujudkan Keadilan?