5 Cara Wanita Karir Membangun Komunikasi Efektif di Dunia Kerja

Putri Mayla - Sabtu, 20 November 2021
Cara wanita karir membangun komunikasi efektif di dunia kerja.
Cara wanita karir membangun komunikasi efektif di dunia kerja. Unsplash

4. Hindari membuat penilaian

Jika ingin memahami seseorang, sebaiknya Kawan Puan mengesampingkan penilaian.

Tetap berpikiran terbuka dan hindari menghakimi orang.

Terutama jika Kawan Puan tidak memiliki bagian untuk membentuk opini.

Cara ini dapat membuat kamu menjalin hubungan yang dalam dengan orang lain.

Baca Juga: Selain Percaya Diri, Ini 5 Cara Wanita Karir Jago Public Speaking

5. Berikan umpan balik

Menilai dan memberikan umpan balik adalah dua hal yang berbeda.

Umpan balik termasuk mendengarkan apa yang orang lain katakan kepada kamu dan menempatkan diri pada posisi mereka.

Kemudian, kamu dapat menyediakan alat atau wawasan untuk masalah yang telah dibagikan seseorang.

Beri tahu mereka dengan cara yang menarik minatmu.

Kamu dapat mengajukan pertanyaan untuk memperdalam percakapan.

Terakhir, wanita karir dapat mengulangi beberapa poin penting yang disentuh oleh lawan bicara, atau menawarkan nasihat jika ada kesempatan.

(*)

Sumber: Acethepresentation
Penulis:
Editor: Rizka Rachmania


REKOMENDASI HARI INI

Peran Perempuan Minim, DPR Refleksi Pemilihan Pimpinan dan Dewan Pengawas KPK 2024-2029