'Hellbound' Saingi 'Squid Game' Jadi Tontonan Nomor 1 Karena 3 Hal Ini

Firdhayanti - Senin, 22 November 2021
Hellbound, serial Netflix asal Korea Selatan yang tayang 19 November.
Hellbound, serial Netflix asal Korea Selatan yang tayang 19 November. NETFLIX

1. Adegan Pembuka Langsung Beberkan Premis 

Melansir Digital Spy, serial Hellbound memiliki adegan pembuka yang intens. Tidak hanya itu, Yeon tanpa basa-basi langsung mendorong kita ke dalam premis cerita menegangkan. 

Premis dalam film tersebut adalah hidup dan mati seseorang yang bergantung dari kunjungan sebuah makhluk. 

2. Serial Horor-Fantasi yang Berbeda

Setelah diawali dengan adegan awal menegangkan, Hellbound kembali membuat alur dengan cara yang berbeda. 

Meski premisnya intens tetapi adegannya tidak. Sebab, Yeon justru memperlambat alurnya. 

 

Baca Juga: Sebelum Hellbound, Ini Karakter Perempuan yang Diperankan Won Jin Ah

Sutradara kondang ini lalu memperlihatkan bagaimana prosedur polisi yang berbelit-belit dan fenomena di masyarakat. 

Cerita akhirnya berkembang lebih jauh dengan gagasan yang dikemukakan oleh para fanatik agama. 

Untuk memanfaatkan keadaan dan meningkatkan pengaruh, mereka membentuk The New Truth, yang dipimpin oleh Jeong Jin-soo.

Secara keseluruhan, film ini adalah serial horor-fantasi yang berbeda dari horor-fantasi pada umumnya. 

 

3. Karakter dan Akting Mengejutkan 

Sumber: Digital Spy,Korea Times
Penulis:
Editor: Kinanti Nuke Mahardini


REKOMENDASI HARI INI

6 Bahan Alami untuk Membantu Mengatasi Masalah Biang Keringat