3 Elemen Penting untuk Mendekorasi Rumah Bergaya Retro, Apa Saja?

Saras Bening Sumunarsih - Selasa, 23 November 2021
Rumah bergaya retro
Rumah bergaya retro Freepik

Jika Kawan Puan adalah seseorang yang feminin, kamu dapat menggunakan cat dinding dengan warna pink tua dan ungu tua.

Tidak ada salahnya jika kamu mengkombinasikan dua warna yang serupa.

Kuncinya adalah, buat cat dinding tetap terlihat kuno.

2. Pemilihan furnitur

Penting bagi Kawan Puan untuk memilih furnitur yang juga bergaya retro.

Tak hanya mengutamakan tampilan estetikanya, kamu juga perlu mempertimbangkan kenyamanan serta kegunaan furnitur tersebut, ya.

Baca Juga: 5 Elemen untuk Ciptakan Interior Rumah Bergaya Rustic, Apa Saja?

Saat memilih meja, Kawan Puan mungkin akan memperhatikannya apabila furnitur retro mengandung perasaan abstraksi.

Sebagai contoh, Kawan Puan akan memilih kursi dengan dilengkapi bantal yang motifnya identik dengan gaya retro.

Kamu juga dapat memberikan kursi dengan warna yang cerah untuk memberikan kesan klasik dan vintage pada interior rumah.

3. Pencahayaan

Elemen penting lain yang harus ada di setiap rumah adalah pencahayaan. Begitupun saat Kawan Puan ingin menghafirkan kesan retro di rumah.



REKOMENDASI HARI INI

6 Bahan Alami untuk Membantu Mengatasi Masalah Biang Keringat