3 Tips Memasak Mudah Kue agar Lebih Sehat, Tetap Bisa Pakai Gula!

Aghnia Hilya Nizarisda - Sabtu, 27 November 2021
Ada tips memasak mudah untuk membuat kue kering jadi lebih sehat.
Ada tips memasak mudah untuk membuat kue kering jadi lebih sehat. Sajian Sedap

2. Gunakan Gula Aren

Untuk membuatnya lebih sehat, salah satu tips memasak mudah kue ini ialah mengganti gula pasir dengan gula aren atau brown sugar.

"Sebenernya kalau dibilang kue yang sehat biasanya karena kadar gulanya, takut dari sisi kadar gulanya (berlebihan)," ungkap Dian.

Maka itu, Dian pun bilang, "Kita bisa kurangi kadar gulanya ataupun kita bisa ganti dengan gula aren, ya. Itu lebih sehat sebetulnya dibandingkan gula pasir."

Baca Juga: Tips Memasak Cepat, Perhatikan Ini 5 Tanda Kue Matang Sempurna

 3. Tidak Pakai Tepung Terigu

Selain menambahkan oatmeal dan mengganti gula, rupanya ada saran lain untuk memasak mudah kue dan jadi lebih sehat.

Saran tersebut ialah tidak memakai tepung terigu. Bisa begitu karena kamu dapat menggantinya dengan tepung kacang, lho.

 

"Kalau dari segi tepungnya, seandainya orangnya tipenya gluten free, kita bisa ganti dengan tepung kacang, contohnya almond, almond bubuk," ujar Dian.

Tidak hanya itu, Dian mengungkapkan Kawan Puan bisa mengganti tepung terigu dengan tepung buatan kamu sendiri.

Sumber: Sajian Sedap
Penulis:
Editor: Aghnia Hilya Nizarisda


REKOMENDASI HARI INI

Rahasia Gaya Fun dan Edgy ala Julie Estelle, Ternyata Pakai Koleksi Lucu Ini