6. Marah atau cemburu
Anak juga manusia, wajar jika mereka memiliki perasaan negatif.
Jadi, jangan tahan emosi mereka dan biarkan mengekspresikan emosi tersebut.
Ingatlah, selalu ajarkan anak untuk mengendalikan diri dan mengelola emosi dengan sehat tanpa merusak sesuatu di sekitarnya.
Baca Juga: Beri Empati, Ini 5 Alasan Mengapa Anak Tantrum dan Cara Mengatasinya
7. Membuat kesalahan
Membuat kesalahan, baik disengaja maupun tidak, mereka akan belajar apa yang terjadi setelahnya.
Untuk kesalahan tertentu, biarkan anak melakukannya.
Setelah itu, kamu bisa mengevaluasinya agar anak mengerti mana yang boleh dilakukan dan yang tidak.
Jadi, itulah ketujuh perilaku yang sebaiknya tidak dilarang orang tua ya, Kawan Puan.
(*)