Jangan Lupa Bersihkan Bagian Dalam
Dalam membersihkan tas, pastikan untuk membersihkan area bagian dalam tas.
Untuk membersihkannya, Kawan Puan bisa menggunakan sikat lembut untuk menghilangkan kotoran.
Baca Juga: Tips Menemani Anak Belajar Jelang Persiapan Sekolah Tatap Muka
Setelah itu, semprotkan disinfektan pada bagian dalam tas untuk menghilangkan kuman dan virus yang menempel.
Selesai membersihkan tas, pastikan untuk tidak lupa mencuci tangan.
Demikian tips membersihkan tas sepulang sekolah yang perlu menjadi perhatian orang tua menjelang persiapan sekolah tatap muka.
(*)