4. Ajarkan membuat batasan
Ajarkan anak introvert untuk tidak bersikap people pleaser, yaitu berusaha menyenangkan orang lain padahal dalam hati tidak ingin melakukannya.
Beri tahu mereka untuk membuat batasan dengan mengatakan tidak secara tegas pada hal-hal yang tidak dikehendaki.
Bantu mereka mengenali emosi dan mengendalikan diri untuk mengetahui apa kebutuhan dan harapannya.
Jadi, itulah rahasia membesarkan anak introvert yang percaya diri ya, Kawan Puan.
Baca Juga: Sering Salah Kaprah, Ternyata Ini 6 Manfaat Punya Kepribadian Introvert
(*)