Ada BTS! Ini 10 Lagu yang Banyak Dicari di Google Tahun 2021

Firdhayanti - Selasa, 21 Desember 2021
BTS saat tampil di lampu merah untuk acara The Late Late Show With James Corden.
BTS saat tampil di lampu merah untuk acara The Late Late Show With James Corden. Twitter.com/JustJared

3. Denny Caknan Feat. Guyon Waton - Widodari 

Lagu berbahasa Jawa ini rupanya juga banyak dicari orang di Google. 

Lagu Widodari ini diciptakan Denny Caknan dan Nurbayan. 

Liriknya sendiri mengisahkan tentang seorang lelaki yang menemukan pasangannya. 

Perempuan tersebut memberikan warna dan kebahagiaan bagi lelaki itu. 

 Baca Juga: 5 Video Musik Paling Populer di YouTube Indonesia Tahun 2021, Apa Saja?

 

4. Olivia Rodrigo - Happier

Karya-karya Olivia Rodrigo banyak mencapai popularitasnya pada tahun ini. 

Salah satunya adalah lagu Happier yang terdapat dalam album debutnya, Sour. 

Lagu Happier telah banyak digunakan di berbagai video pada Reels dan TikTok. 

5. Lesti Kejora - Bawa Aku Ke Penghulu

Lagu Bawa Aku Ke Penghulu dirilis Lesti Kejora pada Mei 2021 lalu. 

Karya Lesti ini berhasil mencuri perhatian para penggemar dangdut Tanah Air. 

Belum genap setahun, pada platform Youtube, lagu ini telah mendapat lebih dari 40 juta views lho, Kawan Puan! 

 

Sumber: Google
Penulis:
Editor: Kinanti Nuke Mahardini


REKOMENDASI HARI INI

Peran Perempuan Minim, DPR Refleksi Pemilihan Pimpinan dan Dewan Pengawas KPK 2024-2029