Bikin Views Nambah, Ini 5 Rekomendasi Lagu untuk TikTok dan IG Reels di Hari Ibu

Firdhayanti - Rabu, 22 Desember 2021
Lagu Indonesia yang bisa dipakai untuk konten Instagram dan TikTok di Hari Ibu.
Lagu Indonesia yang bisa dipakai untuk konten Instagram dan TikTok di Hari Ibu. Love portrait and love the world

4. Adhitya Sofyan - Mother 

Musisi Tanah Air Adhitya Sofyan juga membuat lagu spesial tentang ibu berjudul Mother yang cocok dipakai untuk konten video di TikTok atau IG Reels.

"Lagu ini tentang seorang anak laki-laki yang bercakap-cakap dengan ibunya di surga," kata Adhitya dalam YouTubenya. 

Di lagu yang terdapat album How to Stop Time tahun 2012 ini, suara Adhitia Sofyan berpadu dengan gitar akustik.

Liriknya mengungkapkan pujiannya kepada sosok ibu dengan lirik yang menyentuh. 

"Mother have you seen your laughter/Fall into the arms of angels/Mother if you see me I'm all right."

5. Potret - Bunda

Pasti Kawan Puan sudah tidak asing lagi dengan salah satu karya grup Potret ini. 

Ya, lagu Bunda yang diciptakan Melly Goeslaw ini kerap digaungkan pada Hari Ibu

Lagu yang dirilis pada tahun 1997 dari album keduanya yang berjudul Potret II.

"Kata mereka diriku selalu dimanja /Kata mereka diriku selalu ditimang /Oh, bunda ada dan tiada /Dirimu 'kan selalu ada di dalam hatiku."

Baca Juga: Intip 5 Gaya Ibu dan Anak Selebritas Hollywood Ini, Sama-Sama Modis!

 

Nah, Kawan Puan, itu tadi rekomendasi lagu tentang ibu yang bisa kamu pakai untuk konten video di TikTok dan Tahun Baru.

(*)

Sumber: Kompas.com,YouTube
Penulis:
Editor: Rizka Rachmania


REKOMENDASI HARI INI

Tips Switch Career buat Perempuan: 2 Langkah Memulai Jalur Karier Baru