4 Cara Jitu Memajukan Karier di Tahun Baru sebagai Resolusi 2022

Arintha Widya - Jumat, 31 Desember 2021
Resolusi karier tahun 2022
Resolusi karier tahun 2022 marchmeena29/iStockphoto

4. Bersiap dengan kegagalan

Tak semua usaha memberikan hasil memuaskan. Bahkan perencanaan matang pun bisa menimbulkan kegagalan.

Kamu mungkin juga akan mengalaminya. Akan tetapi, tidak perlu malu mengakui kegagalan tersebut.

Gagal adalah bagian dari pengalaman yang justru membuatmu lebih berhati-hati lagi dan memberimu pelajaran berharga.

 Baca Juga: Selain Naik Gaji, Ini 5 Alasan Promosi Jabatan Penting untuk Karier

 

Jangan biarkan kegagalan di awal menyurutkan niatmu untuk memajukan karier, dan malah membuatmu stagnan.

Jadikan hal itu sebagai pemicu semangat, bahwa setelah kegagalan akan datang kesuksesan yang besar.

 

 

Dan yang tak kalah penting adalah, tetap memberikan dorongan pada dirimu dengan senantiasa optimis dan percaya diri.

Kiranya, itulah beberapa cara memajukan karier bagi kamu yang sedang menyusun resolusi tahun baru 2022.

Semoga informasi di atas memberi inspirasi dan dapat membangkitkan semangatmu, ya. (*)

Sumber: Fortune
Penulis:
Editor: Aulia Firafiroh


REKOMENDASI HARI INI

4 Cara Jitu Memajukan Karier di Tahun Baru sebagai Resolusi 2022