4 Khasiat Biji Bunga Matahari yang Dikonsumsi Sebagai Obat Alami

Anna Maria Anggita - Rabu, 5 Januari 2022
Manfaat biji bunga matahari sebagai obat alami
Manfaat biji bunga matahari sebagai obat alami KLSbear

2. Meningkatkan kesehatan jantung

Manfaat lain dari biji bunga matahari yakni mampu meningkatkan kesehatan jantung.

Biji bunga matahari kaya akan lemak 'sehat', termasuk lemak tak jenuh ganda dan lemak tak jenuh tunggal.

Satu porsi yang berisi tiga perempat cangkir biji bunga matahari mengandung 14 gram lemak.

Biji bunga matahari dikaitkan dengan tingkat penyakit kardiovaskular yang lebih rendah, kolesterol tinggi , dan tekanan darah tinggi.

3. Mendukung sistem kekebalan tubuh

Biji bunga matahari merupakan sumber banyak vitamin dan mineral yang dapat mendukung sistem kekebalan dan meningkatkan kemampuan tubuh untuk melawan virus.

Kemampuan biji bunga matahari tersebut didapatkan dari seng dan selenium.

Seng memainkan peran penting dalam sistem kekebalan tubuh, membantu tubuh mempertahankan dan mengembangkan sel-sel kekebalan.

Sementara selenium juga berperan dalam mengurangi peradangan, melawan infeksi, dan meningkatkan kekebalan.

Sumber: WebMD
Penulis:
Editor: Aulia Firafiroh


REKOMENDASI HARI INI

6 Bahan Alami untuk Membantu Mengatasi Masalah Biang Keringat