Awas Tergores, Begini Cara Tepat Membersihkan Pecahan Kaca di Lantai

Saras Bening Sumunar - Kamis, 6 Januari 2022
Membersihkan pecahan kaca di lantai
Membersihkan pecahan kaca di lantai Freepik

2. Menggunakan sarung tangan dan alas kaki

Setelah peralatan disiapkan, segera gunakan sarung tangan dan alas kaki, seperti sepatu.

Mengapa demikian? Pasalnya sarung tangan dan sepatu bermanfaat untuk melindungi dirimu dari pecahan kaca yang tidak terlihat.

Dengan begitu, sarung tangan dan sepatu dapat mengurangi risiko terkena luka dari pecahan kaca.

Perlu dicatat juga bahwa sangat memungkinkan jika terdapat pecahan-pecahan kecil dari kaca yang dapat menusuk kulit.

3. Mengumpulkan pecahan kaca pada kardus kecil

Kardus kecil yang sudah Kawan Puan siapkan berguna sebagai wadah untuk mengumpulkan pecahan kaca.

Namun, sebelum memasukan pecahan kaca pada kardus pastikan tidak ada serpihan-serpihan kaca yang tertinggal.

Jika masih ada serpihan kaca, ini dapat membahayakan anggota keluarga lainnya.

Sumber: Kompas.com
Penulis:
Editor: Arintya


REKOMENDASI HARI INI

6 Bahan Alami untuk Membantu Mengatasi Masalah Biang Keringat