Dilakukan Apple, Ini Strategi Marketing Tanpa Unggah Konten Promosi di Medsos

Arintha Widya - Sabtu, 8 Januari 2022
ilustrasi strategi marketing
ilustrasi strategi marketing Getty Images/iStockphoto

UGC atau User Generated Content

Oleh sebab itu, kamu perlu mengetahui srategi UGC, terlebih jika saat ini sedang merintis atau ingin memajukan bisnis.

User Generated Content sendiri didefinisikan sebagai konten asli yang dibuat oleh audiens suatu merek.

Kontennya pun beragam dan bisa berupa apa saja, mulai dari komentar di blog, foto, serta video.

Perusahaan pemilik suatu merek menggunakan konten buatan audiens itu untuk banyak tujuan.

Salah satu adalah untuk mempromosikan produknya dengan cara yang konon jauh lebih efisien dibandingkan konten konvensional.

Pada dasarnya, konsep dari UGC cukup mudah dan dianggap memberi benefit untuk masing-masing pihak, baik perusahaan maupun pengguna/konsumen.

Pasalnya, perusahaan cuma tinggal mengunggah ulang atau repost unggahan konten dari pengguna produknya.

Baca Juga: 3 Strategi Event Marketing untuk Memasarkan Produk saat Libur Nataru

Sumber: Twitter
Penulis:
Editor: Dinia Adrianjara


REKOMENDASI HARI INI

Ini 3 Aktivitas Sederhana yang Bisa Dilakukan Anak Perempuan dan Ibu