2. Masukkan daging saat santan menjadi kalio
Santan yang sudah menjadi kalio berarti warnanya cenderung kuning kecokelatan dan mengeluarkan minyak.
Memasukkan daging saat santan menjadi kalio akan mempersingkat proses memasak, sehingga daging tidak alot.
3. Gunakan santan pekat agar dedak tidak menggumpal
Rendang asli Minang umumnya berwarna hitam dengan dedak yang sudah berbentuk taburan dan kering.
Agar dedak tidak menggumpal, gunakan santan pekat yang terbuat dari kelapa tua untuk membuat rendang.
4. Marinasi daging pakai air kelapa
Salah satu proses marinasi daging rendang di Minangkabau adalah direndam menggunakan air kelapa.
Marinasi daging pakai air kelapa dipercaya membuat tekstur daging lebih empuk dan gurih saat dinikmati.
Baca Juga: Mudah! Ini 3 Ide Memasak Rendang Sisa Jadi Hidangan yang Berbeda