BERITA TERPOPULER LADY BOSS: Hal yang Harus Diperhatikan agar Lolos Kartu Prakerja hingga Mengenal Sosok Shalika Aurelia

Aghnia Hilya Nizarisda - Selasa, 11 Januari 2022
Perhatikan hal ini untuk lolos Kartu Prakerja.
Perhatikan hal ini untuk lolos Kartu Prakerja. Tribunnews

3. Shalika Aurelia, Pesepak Bola Putri Indonesia Pertama yang Masuk Panggung Eropa

Salah satu pesepak bola perempuan Indonesia sedang menjadi sorotan usai resmi bergabung dengan salah satu klub di Italia.

Adalah Shalika Aurelia Viandrisa, seorang bek timnas putri Indonesia yang diketahui bergabung dengan klub peserta Serie B Italia, yaitu Roma Calcio Femminile (CF).

Terkait hal tersebut, kabar bahagia ini belum lama dibagikan langsung oleh Shalika, yakni pada Sabtu (8/1/2022) lalu.

Ia berhasil menjadi satu dari sedikitnya sosok pesepak bola Indonesia yang memiliki kesempatan untuk masuk ke panggung Eropa.

Baca Juga: Alexia Putellas Dinobatkan Jadi Pesepak Bola Perempuan Terbaik Ballon d'Or

Melansir Kompas.com, Shalika ialah perempuan pertama di Indonesia yang menandatangani kontrak kerja sama sebagai pemain profesional dengan klub Benua Eropa.

Lantas, kali ini, PARAPUAN telah merangkum seperti apa kisah Shalika Aurelia hingga bisa menjadi seperti sekarang. Yuk, simak!

Baca selengkapnya di sini.

(*)



REKOMENDASI HARI INI

Ada Budi Pekerti, Ini 3 Film Indonesia Populer yang Bertema Guru