Perempuan Menikah, Ini 3 Nilai Penting yang Anak Laki-Laki Dapatkan dari Ibu

Putri Mayla - Jumat, 14 Januari 2022
Perempuan menikah dapat mengetahui nilai-nilai penting yang anak laki-laki dapat pelajari dari sosok ibu.
Perempuan menikah dapat mengetahui nilai-nilai penting yang anak laki-laki dapat pelajari dari sosok ibu. staticnak1983

 

2. Menjadi pasangan yang bisa diandalkan

Perempuan menikah, jika kelak mengasuh anak laki-laki, ketahui bahwa kedekatan antara anak laki-laki dan ibu sangat berarti bagi tumbuh kembangnya.

Kedekatan anak laki-laki dan ibu membuat mereka lebih menghargai peran perempuan dalam rumah tangga.

Dr. William Pollack, seorang profesor bidang psikologi di Harvard University, mengatakan, anak laki-laki yang dekat dengan Ibu kelak akan menjadi pria yang dengan suka rela bersedia berbagi pekerjaan rumah tangga dengan pasangannya.

Sehingga, anak laki-laki dapat terbiasa dengan pekerjaan rumah tangga.

3. Kecerdasan emosi dan akademik yang seimbang

Sering berkomunikasi dengan Ibu akan membuat anak laki-laki menajdi pribadi yang lebih terbuka dan berani.

Nah, cara ini dapat digunakan wanita menikah dalam memberikan pola asuh bagi anak.

Baca Juga: Perempuan Menikah, Ketahui 4 Manfaat Berhubungan Intim di Pagi Hari

Sumber: Kompas.com,Sonora.ID
Penulis:
Editor: Aulia Firafiroh


REKOMENDASI HARI INI

Representasi Karakter Perempuan dalam Game, Inklusivitas atau Eksploitasi?