Catat! Ini 3 Tips Meminta Maaf pada Pasangan setelah Perempuan Menikah

Ratu Monita - Jumat, 14 Januari 2022
Cara meminta maaf pada pasangan setelah perempuan menikah.
Cara meminta maaf pada pasangan setelah perempuan menikah. Complexio

Parapuan.co - Perbedaan pendapat hingga beradu argumen merupakan hal yang wajar dialami setelah seorang perempuan menikah

Situasi tersebut terjadi karena kamu dan pasangan tentu memiliki kepribadian yang berbeda dan latar belakang yang berbeda. 

Akan tetapi, adanya konflik setelah perempuan menikah dinilai tidak wajar apabila terjadi berlarut-larut tanpa ada penyelesaian. 

Apalagi, jika perdebatan tersebut diwarnai dengan adanya bentakan atau melontarkan ucapan yang membuat salah satunya tersakiti.

Hal ini tentu saja menimbulkan penyesalan dan rasa tidak enak.

Jika sudah begitu, maka penting untuk segera meminta maaf pada pasangan.

Sayangnya, dalam praktiknya, hal tersebut bukanlah perkara gampang, karena sering kali ada rasa gengsi di antaranya. 

Padahal, meminta maaf bukan menunjukkan seseorang lemah, melainkan tanda seseorang menghargai pasangannya. 

Nah, kali ini PARAPUAN akan memberikan tips meminta maaf pada pasangan setelah wanita menikah, seperti dilansir dari laman Pink Villa.

Baca Juga: Kapan Waktu Tepat untuk Bertunangan? Ini Jawaban Pakar Hubungan



REKOMENDASI HARI INI

3 Tips Manfaatkan Uang Pesangon PHK Jadi Modal untuk Wirausaha