Catat! Ini 3 Masalah yang Bisa Muncul dalam Membeli Lahan di Metaverse

Arintha Widya - Sabtu, 15 Januari 2022
masalah di metaverse
masalah di metaverse MicroStockHub/iStockphoto

Kiranya, ini dapat menjadi pertimbangan bagi kamu yang ingin berinvestasi lahan virtual.

Kamu mesti mencari tahu bagaimana strategi investasi di ruang virtual tak terbatas yang ketersediaannya terbatas.

2. Investasi bisa gagal

Ada hal yang dapat membuat investasimu di Metaverse gagal, termasuk jika membeli lahan virtual.

Salah satu penyebabnya, yaitu ketika platform tempatmu membeli lahan lenyap atau gulung tikar.

Jika platform menghilang entah apa pun alasannya, investasimu juga otomatis hilang dan gagal.

Maka dari itu, berhati-hatilah sebelum memilih platform. Pastikan platform pilihanmu aman dan terpercaya.

Investasi lahan di Metaverse berbeda dengan di dunia nyata yang bisa dilihat dan disentuh.

Di dunia virtual, ketika platform bermasalah maka investasimu bakal kena imbasnya dan kamu juga dirugikan secara finansial.

Baca Juga: Tidak Sulit, Ini Cara Membeli Lahan Virtual di Metaverse untuk Pemula

Sumber: Fool.com
Penulis:
Editor: Aulia Firafiroh


REKOMENDASI HARI INI

Kampanye Akbar, Paslon Frederick-Nanang: Kami Sedikit Bicara, Banyak Bekerja