3. Revlon Colorstay 16 Hour Eyeshadow
Revlon mengklaim produknya tahan lama, bahkan hingga 16 jam.
Eyeshadow ini dilengkapi teknologi colorstay, sehingga warna tidak akan menggumpal.
Dengan finish matte, Revlon Colorstay 16 Hour Eyeshadow juga menyediakan tutorial pengguaan produknya di balik kemasan, lho.
Jika tertarik, kamu bisa mengunjungi situs Sociolla, kemudian siapkan uang sebesar Rp125.000 ya.
4. Borjois Smoky Stories
Smoky Stories menawarkan eyeshadow palette dengan dua tekstur, yakni 3 cream powder dan 1 shimmer.
Baca Juga: Cara Baru Memakai Eyeshadow yang Lagi Viral di TikTok, yuk Cobain!
Selain itu, terdapat aplikator pipih, yang akan memudahkan kamu saat mengaplikasin eyeshadow.
Tersedia dalam delapan pilihan, mulai dari good nude, in mauve again, grey night, i love blue, upside brown, over rose, rock this kha dan ocean obsession.
Seperti tertera di Sociolla, Borjois Smoky Stories dibanderol seharga Rp242.000.
5. Holika Holika Piece Matching Shadow Palette
Holika Holika menawarkan 3 tekstur eyeshadow yakni matte, glitter dan shimmer.
Tersedia dalam dua pilihan shade, yakni orange velvet dan red velvet.
Cukup siapkan budget sebesar Rp218.960 untuk check out eyeshadow ini di Sociolla.
Nah, itu dia lima pilihan eyeshadow quad yang bisa kamu jadikan destinasi belanja, semoga bemanfaat ya, Kawan Puan.(*)
Baca Juga: Mudah, Begini 5 Cara Mengaplikasikan Eyeshadow untuk Para Pemula