7 Mitos tentang Olahraga yang Sering Keliru, Ini Dia Faktanya

Ericha Fernanda - Kamis, 20 Januari 2022
Mitos dan fakta seputar olahraga
Mitos dan fakta seputar olahraga kazuma seki

Mitos 2: Minuman energi adalah cara bagus untuk tetap terhidrasi selama berolahraga

Minuman energi sebenarnya tidak lebih dari campuran gula dengan air.

Para ahli merekomendasikan minum air putih untuk memulihkan energi dan makanan kaya protein setelah berolahraga.

Mitos 3: Treadmill lebih baik daripada joging di luar ruangan

Joging di luar ruangan dengan udara segar dan di atas treadmill tidak sama meski kamu menempuh jarak yang sama.

Berlari melawan angin membuat kelompok otot yang sangat penting bekerja dan membakar kalori lebih banyak daripada berlari di treadmill.

Mitos 4: Olahraga berat membuatmu merasa lapar

Jika kamu benar-benar lapar setelah berolahraga, itu berarti ada yang tidak beres.

Padahal olahraga bekerja pada tingkat hormonal, di mana produksi ghrelin (hormon rasa lapar) melambat dan leptin naik, sehingga menekan rasa lapar.

Baca Juga: Suka Berlari dan Jogging? Ternyata ini Manfaatnya bagi Kesehatanmu

Sumber: Bright Side
Penulis:
Editor: Maharani Kusuma Daruwati


REKOMENDASI HARI INI

Ada Budi Pekerti, Ini 3 Film Indonesia Populer yang Bertema Guru