6 Tips agar Makeup Mata Tahan Lama, Salah Satunya Pakai Primer

Ardela Nabila - Kamis, 20 Januari 2022
Rahasia makeup mata tahan lama.
Rahasia makeup mata tahan lama. LightFieldStudios/iStockphoto

Mengaplikasikan primer khusus untuk mata juga merupakan kunci untuk mendapatkan eye makeup yang tahan lama dan lebih pigmented.

2. Pakai kuas makeup yang tepat

Mengaplikasikan eyeshadow dengan jari atau kuas apa pun yang ada di depan mata mungkin merupakan cara paling praktis, terlebih saat sedang terburu-buru.

Namun, ternyata hal ini bisa memengaruhi ketahanan makeup mata kamu, lo, Kawan Puan.

Sebab, kuas makeup sudah didesain untuk fungsinya masing-masing, sehingga penting bagi kamu untuk memakai kuas makeup yang tepat untuk mengaplikasikan eyeshadow.

Lebih dari itu, kamu juga harus memperhatikan kebersihan kuas tersebut agar residu produk dan minyak tidak menempel di kuas.

3. Pilih eyeshadow yang pigmented

Untuk menghindari creasing pada eyeshadow, kamu harus memastikan eyeshadow yang kamu pakai cukup pigmented.

Empat lapisan eyeshadow biasanya sudah cukup agar warna eyeshadow yang kamu pakai benar-benar keluar.

Baca Juga: 7 Tips Pakai Makeup untuk Mata Besar Demi Dapatkan Tampilan Stand Out

Sumber: Pink Villa
Penulis:
Editor: Arintya


REKOMENDASI HARI INI

3 Tips Manfaatkan Uang Pesangon PHK Jadi Modal untuk Wirausaha